|
·
12 buah pisang raja, kupas
tumbuk halus
·
6 butir telur ayam
·
5 sdm gula pasir
·
2 pt roti tawar
·
400 cc santan kental
1 1 bks Agar-agar (warna selera)
2 lbr daun pandang
·
Garam dan vanili secukupnya
Alat :
1.
Penampan
2. Baskom
3. Cetakan puding
4. Dandang
5. Sendok
6. Centong kayu/plastik
7. Kompor
8. Tabung gas+regulator
9. Piring saji
1-
Pisau
c CARA MEMBUAT
·
Campurkan telur dengan gula dan aduk, masukkan
pisang yang sudah dihalus, roti yang sudah diiris-iris sebesar dadu, santan, garam, vanili, kemudian aduk hingga rata, kukus sampai matang kurang lebih selama 30 menit. Angkat.
S Seduh agar-agar dengan 2 gelas air dan daun pandan, rebus sampai mendidih kemudian tuangkan ke dalam adonan yang sudah dikukus tersebut. Biarkan sampai dingin.Iris dan sajikan.
SELAMAT MENCOBA !
·
Tidak ada komentar:
Posting Komentar